Silahkan baca ketentuan singkat kami sebelum melakukan pengisian form:
1. Satu tim terdiri dari minimal 3 dan maksimal 5 orang.
2. Semua anggota tim harus mengisi identitas diri.
3. Pastikan untuk menggunakan nama lengkap ketika pengisian data (untuk pembuatan sertifikat nantinya).
4. ID Telegram harus diisi dengan benar seperti contoh ini: @johndoe
5. Peserta diharapkan bergabung kedalam group
Telegram kami.
6. Peserta diharapkan follow akun Instagram
CodeFest Indonesia &
ICP HUB Indonesia.
Untuk peserta yang ingin mengikuti Hackathon 10 bisa mengisi form dibawah ini dan bisa langsung mengerjakan projectnya, peserta dapat mengumpulkan project Hackathonnya sebelum deadline dibawah ini.
Pendaftaran Hackathon 10 : 6 - 17 Januari 2025
Technical Meeting : 18 Januari 2025
Deadline Pengumpulan Project : 3 Februari 2025
Jika teman-teman mengalami kendala ataupun membutuhkan bantuan selama Hackathon berlangsung dapat menghubungi developer kita dengan kontak dibawah ini:
Mentor Hackathon : @ranaufalmuha (Telegram)